Adapun hal yang utama harus dilakukan dalam perawatan pasien kebutuhan khusus adalah melakukan anamnesa dengan secermat mungkin. Riwayat kesehatan umum maupun riwayat kesehatan gigi pasien harus betul-betul ditanyakan ke pasien dengan teliti, jangan sampai ada yang terlewat atau bahkan si pasien dengan sengaja ditutupinya. Obat-obatan yang biasanya dikonsumsi, riwayat alergi yang pernah dialami semua harus ditanyakan serta ditulis dengan lengkap pada rekam medis pasien. Download materinya disini...
0 Komentar